Jumat, 02 September 2011

Fantasi

aku sadar,
kamu itu hanya sekedar fantasi di hidupku
fantasi yang hanya memberi kebahagiaan sesaat, kebahagiaan semu
fantasi yang seenaknya datang dan pergi dari pikiranku
fantasi yang nggak akan pernah jadi nyata
tapi walau hanya sekedar fantasi,
kehadiranmu sangat bermakna
hanya dengan menatap wajahmu,
aku bisa kembali kuat seberat apapun masalah yang sedang ku hadapi
hanya dengan melihat senyummu,
aku merasa sangat bahagia.
dan itu bukan suatu kebohongan.
walau aku takkan bisa menjadikanmu nyata,
tapi, senang bisa mngenalmu :)

Hope you know this, 
yeah you, the boy outside there :')

Tidak ada komentar:

Posting Komentar