Nggak cuma bahagia yang sederhana. Sedih juga sederhana.
Sesederhana bangun lalu sadar masih tak ada kabar dari kamu.
Sesederhana ingin menyapamu tapi impossible to do.
Sesederhana ingin bertemu denganmu tetapi takut akan segala awkward silence yang akan terjadi.
Sesederhana membutuhkanmu tapi kamu tidak ada.
Sesederhana menerima kabar yang tidak terlalu buruk tetapi bisa menghancurkan mood seharian bahkan seminggu.
Sesederhana kamu tau hari-hari ke depanmu bakal sulit untuk dijalani.
Sesederhana membayangkan akan bagaimana ke depannya saja kamu tidak sanggup.
Sesederhana hilang kontak dengan teman dekat.
Sesederhana tidak akan ada lagi canda tawa sharing kumpul yang biasa. Biasa tanpa rasa canggung.
Sesederhana menyadari bahkan rindu sudah ada sewaktu detik di mana semuanya berakhir.
Sesederhana sore ini.
Minggu, 05 Mei 2013
Sedih juga Sederhana
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar